Kesehatan — Halaman 10

Penyakit

Mengatasi Sakit Jantung dan Serangan Jantung

Penyakit jantung dapat menyebabkan serangan jantung. Umumnya yang sering adalah penyakit jantung koroner atau arteria koroner yang dimulai dari nyeri dada atau angina.

Taman

Apotek Hidup, Tanaman Obat agar Sehat dan Cantik

Apotek hidup atau pekarangan dengan tanaman obat seperti lidah buaya, sirih, lengkuas, temulawak, jinten, jahe, bawang, mahkota dewa, kumis kucing, sambiloto, melati, dapat membuat Anda sehat dan cantik.

Makanan

Konsumsi Gula Secara Seimbang

Siapa yang tidak suka dengan permen, coklat, atau kue? Kebanyakan dari kita pasti menyukainya. Rasanya yang manis membuat kita semakin menyukainya. Tetapi, makanan manis atau gula sering dianggap sebagai musuh tubuh karena berbagai hal yang bisa ditimbulkan. Apa saja bahaya dari mengkonsumsi makanan manis? Bagaimana cara yang tepat agar dapat menikmati makanan manis dengan seimbang?

Minuman

Kopi, Secangkir Minuman yang Nikmat

Kopi merupakan minuman yang nikmat. Secangkir kopi mengandung kafein yang juga memiliki bahaya. Dua jenis kopi yang terkenal adalah arabika dan robusta. Minum kopi secara wajar baik untuk kesehatan. Kopi menimbulkan kolesterol.

Kesehatan Tubuh

Tulang Sehat Bebas Osteoporosis

Osteoporosis merupakan penyakit pada tulang sehingga kepadatan tulang berkurang. Karena itu harus dipenuhi dengan konsumsi kalsium dan vitamin D yang cukup.

Cokelat

Coklat Membuat Hidup Lebih Sehat

Coklat atau cokelat memiliki banyak manfaat untuk kesehatan karena kakao mengandung antioksidan, flavonoid, dan fenol. Juga bebas kolesterol.

Organ Seks

Mengatasi Masalah Kesuburan dan Infertilitas

Masalah kesuburan dan ketidaksuburan atau infertilitas merupakan masalah yang cukup sensitif bagi pasangan suami-istri. Berbagai metode dan teknik seperti bayi tabung, inseminasi buatan, gift, ivf, zift, dan icsi tersedia untuk menggabungkan sperma dan sel telur.

Organ Seks

Pap Smear dan Thin Prep untuk Cegah Kanker Serviks

Pap smear dan Thin prep merupakan metode pemeriksaan kanker serviks lebih dini sehingga diharapkan dapat mencegah terjangkit kanker serviks sejak awal yang merupakan kanker pada leher rahim. Pemeriksaan pelvis, HPV, dan fisik juga perlu dilakukan.

Penyakit

Gunakan Obat dengan Tepat dan Sesuai Aturan

Obat merupakan sesuatu yang umumnya dikonsumsi saat seseorang sakit. Saat menderita flu, batuk, sakit maag atau sakit kepala (pusing), kebanyakan orang mengobatinya dengan mengkonsumsi obat bebas yang dapat dibeli di warung, toko atau apotik. Atau menggunakan antibiotik.

Minuman

Mengenal Susu dan Manfaatnya

Susu bermanfaat bagi tubuh karena mengandung zat seperti fosfor, zinc, vitamin yang berguna untuk mencegah osteoporosis. Jenis susu seperti full cream, low fat, UHT, dan CLA.