Berikut ini, rangkuman semua artikel di Kumpulan Info yang membahas tentang wisata sulawesi.
Semua artikel wisata sulawesi diurut berdasarkan info dan artikel terkini di Kumpulan Info yang membahas tentang apa itu wisata sulawesi.
Pulau Selayar di Sulawesi Selatan memiliki pesona alam yang begitu indah seperti Taman Nasional Takabonerate yang memiliki karang atol terbesar di Asia Tenggara dan terbesar ketiga di dunia. Selain wisata budaya yang menarik di Pulau Selayar.
Sulawesi memang memiliki kekayaan laut yang tidak sedikit. Tidak hanya hasil laut yang berlimpah, pulau ini juga memiliki pemandangan laut dan bawah laut yang indah. Sebut saja Taman Laut Bunaken, di bagian utara Pulau Sulawesi, yang sudah dikenal dunia karena keindahan bawah lautnya. Pesona lain yang dapat Anda kunjungi ketika berada di Sulawesi adalah Pulau Selayar. Selain pemandangan laut yang indah, kebudayan masyarakat setempat juga menjadi daya tariknya.
Lihat artikel selengkapnya:
Pulau Selayar yang Penuh Pesona dan Budaya
Bunaken merupakan salah satu tempat dengan keindahan bawah laut dan lokasi menyelam terbaik di dunia. Ada ratusan spesies terumbu karang dan spesies ikan di Bunaken yang benar-benar indah di utara Manado, Sulawesi Utara, Indonesia.
Berkunjung ke Taman Laut Bunaken membuat Anda serasa menyatu dengan berbagai biota laut yang indah dan menarik. Taman ini terletak di Teluk Manado yaitu di sebelah utara kota Manado, Sulawesi Utara. Di Bunaken Anda akan takjub akan keindahan dan kekayaan laut di Indonesia yang termasuk salah satu yang terindah di dunia sehingga pernah didaftarkan ke UNESCO. Mari kita berkunjung ke salah satu surga bawah laut di dunia yaitu Bunaken.
Lihat artikel selengkapnya:
Bunaken dan Keindahan Bawah Laut
© 2024 Kumpulan Info. Hak cipta dilindungi undang-undang.