#Serai

Berikut ini, rangkuman semua artikel di Kumpulan Info yang membahas tentang serai.
Semua artikel serai diurut berdasarkan info dan artikel terkini di Kumpulan Info yang membahas tentang apa itu serai.


Kesehatan Obat Tradisional

Serai Sebagai Obat Tradisional

Serai atau sereh bisa digunakan sebagai obat tradisional seperti obat batuk, obat sakit gigi, obat sakit maag, obat keseleo hingga pengusir nyamuk.

Serai atau serai memiliki bau yang harum dan memiliki kandungan yang bermanfaat untuk kesehatan. Karena keharumannya, serai dijadikan bahan baku untuk membuat sabun, lotion atau minyak. Selain dimanfaatkan keharumannya, serai juga bermanfaat untuk menyembuhkan penyakit. Anda dapat membuat sendiri serai sebagai obat tradisional seperti sebagai obat batuk, obat sakit gigi, obat maag atau obat keseleo dengan resep berikut.

Lihat artikel selengkapnya:
Serai Sebagai Obat Tradisional


Hobby Taman

Gunakan Tanaman Pengusir Nyamuk

Tanaman pengusir nyamuk dapat digunakan sebagai alternatif obat nyamuk bakar ataupun elektrik dan cara ini aman karena bersifat alami.

Nyamuk memang merupakan salah satu serangga yang menyebalkan. Akibat gigitan nyamuk, kulit kita akan menjadi bentol dan gatal. Belum lagi adanya nyamuk yang membawa penyakit yang berbahaya. Penyakit yang umumnya dikenal akibat gigitan nyamuk adalah penyakit demam berdarah dan malaria. Untuk mengusir nyamuk, cara yang dapat dilakukan adalah menyemprot dengan obat nyamuk atau dengan menggunakan obat nyamuk bakar dan elektrik. Tetapi, cara ini cenderung tidak aman karena kandungan bahan kimia yang ada di dalamnya.

Sebagai cara yang alami, kita dapat menggunakan tanaman-tanaman berikut agar nyamuk tidak lagi singgah ke rumah kita. Tanaman apakah itu?

Lihat artikel selengkapnya:
Gunakan Tanaman Pengusir Nyamuk


Tag:

serai