#Batik

Berikut ini, rangkuman semua artikel di Kumpulan Info yang membahas tentang batik.
Semua artikel batik diurut berdasarkan info dan artikel terkini di Kumpulan Info yang membahas tentang apa itu batik.


Fashion Busana

Sutra yang Indah dan Istimewa

Sutra atau sutera merupakan bahan kain pakaian yang istimewa. Sari, Kimono dan Hanbok merupakan salah satu pakaian indah dari sutra. Bagaimana merawat sutra? Apa keunggulan dan istimewa dari sutra?

Sutra atau sutera merupakan salah satu bahan pakaian terindah di dunia. Sejak jaman dahulu, sutra telah digunakan untuk pakaian yang istimewa. Pakaian kimono di Jepang menggunakan bahan sutra. Pakaian sari di India juga menggunakan bahan dari sutra. Sedangkan orang Korea menggunakan sutra untuk membuat hanbok, pakaian tradisional masyarakat Korea. Bahkan batik juga ada yang menggunakan kain sutra. Apa saja keistimewaan sutra? Lalu bagaimana cara merawat pakaian yang terbuat dari bahan sutra?

Lihat artikel selengkapnya:
Sutra yang Indah dan Istimewa


Fashion Busana

Perawatan Pakaian Batik

Bagi anda yang mempunyai pakaian batik atau penyuka batik, tentu anda ingin merawat batik anda sebaik-baiknya. Ada hal-hal yang harus anda perhatikan saat proses pencucian atau saat penyimpanan.

Banyak orang yang saat ini menyukai batik. Selain sedang trend, batik juga merupakan salah satu ciri khas Indonesia. Batik dapat digunakan dalam acara formal tetapi dengan model saat ini, batik tetap pantas dalam acara informal. Bagi anda yang mempunyai pakaian batik atau penyuka batik, tentu anda ingin merawat batik anda sebaik-baiknya. Ada hal-hal yang harus anda perhatikan saat proses pencucian atau saat penyimpanan.

Lihat artikel selengkapnya:
Perawatan Pakaian Batik


Tag:

batik